Selasa, 27 Mei 2008

Tim Cegah Satwa Punah monyet Capuchin

Info Tim Cegah Satwa Punah

Monyet Capuchin
capuchinKebun binatang Cornish mendapat 2 penghuni baru. Mereka adalah monyet Capuchin yg langka. Namanya Pataxo & Tuxa.

monyet capuchinPataxo & Tuxa berasal dari Hutan Brazil. Mereka termasuk hewan yang terancam punah. Monyet Capuchin sering diburu untuk dijadikan hewan peliharaan atau diambil dagingnya. Oleh karena itu kita tolong monyet Capuchin sebagai rasa peduli Cegah Satwa Punah.

Ditulis ulang: Tim Cegah Satwa Punah 08

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda